Search Engine

Minggu, 24 Februari 2013



1.       Search Engine


Search Engine atau disebut juga mesin pencari adalah sebuah website yang menyimpan banyak sekali data-data tantang alamat sebuah website. Dengan begitu kita bisa dengan mudah mencari dan menemukan alamat website yang berisi informasi yang kita inginkan.
Ada dua cara dalam menemukan alamat-alamat website yang akan kita butuhkan :
a.       Menggunakan kata kunci
Contoh         : Masukan kata kunci “mobil” pada Search Engine dan biarkan mesin tersebut
                          mencari  alamat website yang cocok. Kemudian kita tinggal memilih alamat
                  website yang sesuai.
b.      Menggunakan kategori
Contoh         : Pilih kategori yang berhubungan dengan mobil seperti automotif, kendaraan,
                          dan sebagainya.
                Beberapa contoh Search Engine yang bisa kita pergunakan  :
a.       Yahoo           : http://www.yahoo.com
yahoo-current-homepage.png
Search Engine Yahoo ini merupakan website paling tua yaitu sejak tahun 1994 dan merupakan website yang paling banyak dikunjungi  dan digunakan dalam akses internet.








b.      Google         : http://www.google.com
google_in_memory_of_the_delhi_braveheart.png
Google merupakan Search Engine yang dapat mengindex berdasarkan kelompok-kelompok tertentu.










c.       Altavista       : http://www.altavista.com
46762v1.pngAltavista adalah salah satu Search Engine yang sangat baik dan mudah digunakan dengan cepat.







d.      Astaga          : http://www.astaga.com
astaga.jpgAstaga adalah Multipe Search Engine terpopuler.






1 komentar:

Anonim mengatakan...

nitip aja ya

Posting Komentar